SEMANU FEST TAHUN 2024
suharni 02 September 2024 10:42:33 WIB
Semanu (SIDA) – Semanu Fest tahun kedua, akan dilaksanakan di Kawasan Ruang Taman Hijau (RTH) Sambirejo pada Sabtu dan Minggu tanggal 7 dan 8 September 2024.
Semanu Fest adalah ajang untuk melestarikan Budaya lokal yang menunjang Keistimewaan Yogyakarta yang didanai dengan Dana Keistimewaan.
Berbagai event yang akan dimpilkan dalam Semanu Fest tahun kedua ini, dihari pertama dimulai dengan Lomba mewarnai anak PAUD dan TK yang ada di Kalurahan Semanu, Pentas Reog Sedyo Manunggal dari Wareng, Pentas Doger Macan Kumbang dari Tunggul Barat, diakhiri dengan Festival Permainan tradisional Gobak Sodor yang diikuti oleh seluruh Padukuhan yang ada di Kalurahan Semanu di tambah satu grup dari Pamong Kalurahan Semanu.
Hari Kerdua dimulai dengan Senam Germas untuk umum, dilanjut dengan Jathilan Kudho Pradoto dari Ngringin, dan di tutup dengan Pentas Seni Anak serta Campursari Niken Sarintem dan Mbah Baut.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |