ROAD SHOW MONEV PERTANAHAN KOLABORASI (ROTASI) DI KALURAHAN SEMANU

suharni 23 Oktober 2025 15:42:32 WIB

Semanu (SIDA) – Kalurahan Semanu hari ini Kamis tanggal 23 Oktober 2025, Pemerintah Kalurahan Semanu menerima kehadiran Tim Road Show Monitoring dan Evaluasi Pertanahan (ROTASI) di Kabupaten Gunungkidul.

Tim ROTASI pertama menuju lokasi Padukuhan binaan Ngringin, dimana disana dilaksanakan kegiatan yang di danai dengan Dana Keistimewaan, dan merupakan leading sektor Jagabaya, selanjutkan isoma di Balai Kalurahan Semanu. Hadir dalam kegiatan ROTASI ini dari Paniradya Kaistimewan, Dinas Pertanahan dan Tata Ruang Daerah Istimewa Yogyakarta (DPTR DIY), Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Daerah Istimewa Yogyakarta (DPKP DIY), turut menyambut dari Kapanewon Semanu Kepala Jawatan Praja dan Kepala Jawatan Kemakmuran, Carik Semanu, Jagabaya Semanu, Tata Laksana Semanu, Pangripta Semanu, TPK Penguatan Ketahanan Pangan tingkat Desa, Kelompok Wanita Tani (KWT) Srikandi Nyawiji, Dukuh Ngringin, masyarakat sekitar.

Walaupun monev di iringi gerimis, namun dapat terlaksana dengan lancar dengan memakai payung tim mendatangi tempat pusat kegiatan didampingi Pamong dan TPK juga KWT. Dari monev muncul masukan juga ide kedepannya terkait suksesnya program BKK Dais ini.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung