LAPORAN PELAKSANAAN AGENDA KEGIATAN PADUKUHAN SEMANU UTARA

angel 28 Oktober 2019 21:52:14 WIB

Semanu (SIDA) – Laporan Kegiatan Padukuhan Semanu Utara Desa Semanu Kecamatan Semanu tertanggal 28 Oktober 2019 disampaikan oleh Dukuh Dony Artha Wibawa­­­­­

Uraian:

  1. BIDANG PEMERINTAHAN DESA

- Situasi Kondusif

- Giat Masyarakat Berjalan Seperti Biasa.

- Beberapa warga aktif mencari surat pengantar RT dan RW karena syarat utama untuk administrasi pelayanan di Desa Semanu

  1. BIDANG PEMBANGUNAN

- Pembangunan RTH sudah berjalan

- koordinasi dengan lpmp, tokoh masyarakat dan ketua rt 01/34 untuk pembangunan cor blok sebelah timur SMP 1 Semanu

- mengecek dan menerima material cor blok : pasir, split dan semen

- koordinasi HOK RTH dengan kasi kesejahteran Masyarakat Desa Semanu Agus Sumarno S.IP dan bendahara lpmp

- pengecekan Drainase dan talud disekitar wilayah padukuhan Semanu Utara : ada beberapa yang rusak

  1. BIDANG PEMBINAAN

- Kamtibmas : Menggiatkan Kamling tiap RT

- patroli mandiri kamtibmas

  1. BIDANG PEMBERDAYAAN

- Himbauan kebersihan pekarangan, selokan mendekati datangnya musim hujan.

  1. BIDANG PENANGANAN BENCANA

- Nihil

  1. BIDANG SOSIAL

- Dukuh menjenguk warga yang sakit

  1. KENDALA YANG DIHADAPI

- Masyarakat Buang Sampah Sembarangan

- Selokan rusak belum dibenahi

- kesibukan warga karena padatnya aktivitas sehingga sulit untuk berkumpul menentukan hari musyawarah padukuhan.

Upaya yang dilakukan :

- slalu koordinasi dengan Pemerintah Desa Semanu.

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung