Berita Desa
-
10 JAMBAN SEHAT TEREALISASI LAGI
07 September 2018 10:29:43 WIB @wsSemanu (SIDA) - Kehidupan yang sehat adalah dambaan setiap warga masyarakat. Guna mendapatkan kehidupan yang sehat maka diperlukan usaha dan kerjasama yang baik antara masyarakat dan instansi terkait.Adapun guna memberikan yang terbaik bagi masyarakat itulah, maka Pemerintah Desa menjalankan program ..selengkapnya
-
GEJOG LESUNG MEMERIAHKAN HUT RI DI SAMBIREJO
04 September 2018 11:44:57 WIB @wsSemanu (SIDA) - Pada masa lalu, lesung digunakan oleh kaum ibu petani untuk menumbuk padi. Alat yang digunakan adalah lesung, yang terbuat dari batang pohon yang dilubangi bagian tengahnya sehingga berbentuk seperti perahu, dan alu yaitu alat penumbuk padi yang terbuat dari kayu lesung juga digunakan ..selengkapnya
-
MEMAYU HAYUNING BAWONO
04 September 2018 10:46:52 WIB @wsSemanu (SIDA) - Memayu hayuning bawono merupakan salah satu falsafah jawa yang dapat dipakai sebagai “lambaran” dalam melangkah kaitannya dengan masalah sosial, budaya, ekonomi, pendidikan maupun dalam masalah ..selengkapnya
-
TAMBAKREJO KETHOPRAKAN
04 September 2018 09:56:41 WIB @wsSemanu (SIDA) - Semula ketoprak merupakan hiburan rakyat yang diciptakan oleh masyarakat di luar kerajaan. Mereka menyiapkan panggung dan berlagak menjadi raja, pejuang, pangeran, putri, dan siapa pun yang mereka inginkan. Pada perkembangannya, hiburan ketoprak juga diminati oleh anggota kerajaan, ..selengkapnya
-
PRAGAK BENDOREJO, DEKLARASI NGAJENI
23 Agustus 2018 16:35:01 WIB @wsSemanu (SIDA)- Apa itu NGAJENI ? “ Ngajeni” diambil dari istilah jawa yang berarti “Menghargai atau menghormati” . “Ngajeni” yang merupakan khazanah luhur budaya bangsa saat ini terasa mulai hilang ditengah masyarakat kita. Padahal, sikap ngajeni sesungguhnya merupakan ..selengkapnya
-
JUMLAH HEWAN QURBAN DI DESA SEMANU?CEK DISINI
23 Agustus 2018 15:51:33 WIB @wsNo. Nama Padukuhan Jumlah Sapi (ekor) Jumlah Kambing (ekor) 1 Ngringin 2 9 2 Sambirejo 7 29 3 Nitikan Barat 7 20 4 Nitikan Timur 4 26 5 Pragak 2 20 6 Bendorejo 3 23 7 Sokokerep 3 23 8 Munggi 3 19 9 Wareng 3 ..selengkapnya
-
DWI PADUKUHAN MUNGGI WARENG OGAH KETINGGALAN RASULAN
21 Agustus 2018 12:32:55 WIBSemanu (SIDA)- Dwi Padukuhan Munggi dan Wareng ogah ketinggalan dari padukuhan lainnya di wilayah Desa Semanu dalam menyelenggarakan Upacara Adat Bersih Dusun atau Rasulan. Dua padukuhan tersebut menggelar berbagai acara guna memeriahkan rasulan tahun ini. Diawali dengan pelaksanaan kegiatan pembersihan ..selengkapnya
-
DESA SEMANU JAWARA KIRAB BUDAYA TINGKAT KECAMATAN
21 Agustus 2018 12:07:26 WIBSemanu (SIDA)- Kontingen Kirab Seni dan Budaya Desa Semanu berhasil meraih Juara I Kategori Umum dalam acara Kirab Seni dan Budaya Tingkat Kecamatan Semanu Tahun 2018 yang diselenggerakan oleh Panitia HUT RI Kecamatan Semanu. Kontingen Desa Semanu berhasil menjadi Juara I setelah meraih poin 2086 yang ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- HARI DESA NASIONAL TAHUN 2026
- APEL SENIN PAGI PEMERINTAH KALURAHAN SEMANU
- POSYANDU DI PADUKUHAN TUNGGUL BARAT BERSAMA UPT PUSKESMAS SEMANU 1
- APEL PERDANA TAHUN 2026 PEMERINTAH KALURAHAN SEMANU
- GUGUR GUNUNG WARGA TUNGGUL BARAT
- PANEN PERDANA MELON SEKUSI PROGRAM BKK DANAIS DI NGRINGIN
- APEL DAN RAKOR DI AKHIR TAHUN 2025
KONTAK SATGAS P2KPA










