Berita Desa

  • WARGA PADUKUHAN CLOROT HASILKAN KARYA KREATIVITAS DI MASA PANDEMI COVID 19

    12 Maret 2021 11:05:50 WIB angel
    WARGA PADUKUHAN CLOROT HASILKAN KARYA KREATIVITAS DI MASA PANDEMI COVID 19
    Semanu – ( SIDA ) Pandemi Covid 19 saat ini merupakan situasi yang sangat sulit dalam melakukan apapun karena keterbatasan ruang gerak. Hal ini juga sangat dirasakan oleh remaja dan pemuda di Padukuhan Clorot Kalurahan Semanu Kapanewon Semanu. Mereka banyak memiliki waktu yang luang hanya dirumah ..selengkapnya

  • KEGIATAN POSYANDU PADUKUHAN PRAGAK

    11 Maret 2021 20:41:18 WIB @ws
    KEGIATAN POSYANDU PADUKUHAN PRAGAK
    Semanu (SIDA) - Kader Posyandu Padukuhan Pragak, Kalurahan Semanu, Kapanewon Semanu kembali melaksanakan kegiatan Posyandu secara menyentral di Balai Padukuhan setempat. Karena masih dalam situasi pandemi covid19, kegiatan ini tetap dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan secara ketat. Guna mengantisipasi ..selengkapnya

  • RAPAT KOORDINASI REFOCUSING DANA DESA

    10 Maret 2021 22:04:24 WIB @ws
    RAPAT KOORDINASI REFOCUSING DANA DESA
    Semanu (SIDA) - Pemberlakuan Pengetatan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kabupaten Gunungkidul kembali diperpanjang selama 2 pekan kedepan, terhitung mulai tanggal 9 Maret sampai dengan 22 Maret 2021 mendatang. Ada sejumlah kebijakan yang turun dari pemerintah pusat sejak PPKM Mikro diterpakan oleh pemerintah ..selengkapnya

  • VAKSINASI COVID 19 BAGI PEMERINTAH KALURAHAN SEMANU

    10 Maret 2021 14:47:32 WIB angel
    VAKSINASI COVID  19 BAGI  PEMERINTAH KALURAHAN SEMANU
    Semanu – ( SIDA ) Pemerintah Kalurahan Semanu Kapanewon Semanu mengikuti Progam Pemerintah dalam upaya memutus rantai penyebaran wabah covid 19 dengan vaksinasi di Puskesmas Semanu I.  Vaksin covid 19 dapat memicu sistem imunitas tubuh untuk melawan virus corona. Dengan begitu resiko untuk ..selengkapnya

  • PENYERAHAN SPPT PBB - P2 TAHUN 2021 UNTUK KALURAHAN SEMANU

    09 Maret 2021 20:02:33 WIB angel
    PENYERAHAN SPPT PBB - P2 TAHUN 2021 UNTUK KALURAHAN SEMANU
    Semanu (SIDA) –  Di awal bulan maret tahun 2021 ini tepatnya di hari Selasa tanggal 09 Maret 2021, Pemerintah Kalurahan Semanu melalui Koordinator Petugas Pungut PBB yakni Destyana Hermawati S.Pd yang juga Jagabaya Semanu didampingi Carik Semanu Suhartanto SH, menerima penyerahan SPPT PBB ..selengkapnya

  • TRADISI GUMBREGAN DI PADUKUHAN CLOROT KALURAHAN SEMANU

    09 Maret 2021 19:09:10 WIB angel
    TRADISI GUMBREGAN DI PADUKUHAN CLOROT KALURAHAN SEMANU
    Semanu (SIDA) –  Upacara adat tradisi Gumbregan yang ada di wilayah Kalurahan Semanu Kapanewon Semanu masih tetap diperingati oleh sebagian besar warga masyarakat walaupun kondisi situasi  saat ini masih dalam pandemi Covid 19. Seperti yang dilakukan oleh sebagian warga masyarakat di ..selengkapnya

  • PERGANTIAN PENGURUS RT DAN RW PADUKUHAN SAMBIREJO KALURAHAN SEMANU

    07 Maret 2021 19:46:02 WIB angel
    PERGANTIAN PENGURUS RT DAN RW PADUKUHAN SAMBIREJO KALURAHAN SEMANU
    Semanu (SIDA) – Sabtu, 6 Maret 2021, bertempat di kediaman Dukuh Sambirejo telah dilaksanakan proses pergantian Pengurus RT dan RW dikarenakan masa jabatan yang telah selesai. Pengurus RT dan RW yang mengalami pergantian yakni RT 02 dan RT 03 serta RW 03. Dikarenakan masih dalam kondisi pandemi ..selengkapnya

  • NAPAK TILAS RUTE PANGLIMA SOEDIRMAN

    05 Maret 2021 21:36:02 WIB @ws
    NAPAK TILAS RUTE PANGLIMA SOEDIRMAN
    Semanu (SIDA)-Padukuhan Semanu Selatan menjadi titik terakhir pasukan Dikmapa PSDP (Prajurit Sukarela Dinas Pendek Penerbang) TNI Angkatan XXXIII tahun 2020 melakukan kegiatan napak rilas route Panglima Soedirman. Selain melakukan perjalanan yang cukup jauh dari Markas Magelang, para peserta sebanyak ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung